UTS 2 IPA KELAS VII


UJIAN TENGAH SEMESTER 2
MAPEL                   : IPA                                                                                      
WAKTU                  : 2 JAM PELAJARAN
KELAS                    : VII                                                                                        
MATERI                  : BAB 1, BAB 2, BAB 3 DAN BAB 4


A.        PILIHAN GANDA
Jawaban benar skor 4
Jawaban salah skor -2
1.         Sekelompok sel yang memiliki sifat, bentuk, dan fungsi yang sama disebut ….
a.   jaringan                        c.   sistem organ
b.   organ                                       d.   organisme
2.      Urutan yang benar dalam struktur organisasi kehidupan dari yang terkecil sampai yang terbesar adalah ….
a. sel, jaringan, organ, sistem organ, organisme
b. sel, organ, jaringan, sistem organ, organisme
c.  organisme, sistem organ, organ, jaringan, sel
d.  organisme, sistem organ, jaringan, organ, sel
3.      Pengangkutan hasil fotosintesis menuju ke seluruh bagian tubuh tumbuhan dilakukan oleh jaringan ….
a.   meristem                     c.   floem
b.   parenkim                                d.   xylem
4.      Organ penyusun sistem ekskresi adalah ….
a.   lambung, ginjal, kulit c. ginjal, anus, kulit     
b.   ginjal, hati, kulit          d. hati, lambung, hidung
5.        Sel prokariot adalah …
a.  sel yg memiliki inti sel dan diselubungi  membran
b. sel yang tidak memiliki inti sel dan diselubingi membran
c.  sel yang memiliki inti dan tidak diselubingi membran
b. sel yang memiliki inti dan diselubingi membran
6.        Berikut komponen abiotik dari lingkungan kecuali
a. air, tumbuhan, dan tanah         
b. tumbuhan, hewan dan udara
c. air, tanah dan hewan
d. air, udara dan sinar matahari
7.        Contoh simbiosis mutualisme adalah…..
a. pohon dengan benalu   
b. kerbau dengan burung jalak
c. ikan badut dengan anemon
d. tali putri dengan inangnya
8.        Yang bukan contoh makhluk hidup heterotrof adalah
a. pohon jambu, kucing, ular
b. kuda, kerbau, kambing
c. manusia, elang, kucing
d. kelinci, tikus, ayam
9.        Pengertian pencemaran lingkungan menurut undang-undang tahun 1997 adalah….
a.  masuknya atau dimasukkannya komponen yang merusak ekosistem air
b.  masuknya zat yang dapat mengaggu keseimbangan ekosistem
c. masuk atau dimasukkannya zat yang dapat mengagngu kondisi lingkungan
d. masukknya zat yang merusak kondisi udara sehingga menganggu pernafasan
10.    Polutan adalah…..
a. zat yang dapat mencemari lingkungan
b. zat yang meningkatkan mutu lingkungan
c. zat yang merusak dan memperbaiki lingkungan
d. zat yang menyebabkan penyakit pada manusia
11.    Berikut ini adalah contoh limbah pertanian ….
a. ditergen, plastik, insektisida
d. pupuk, herbisida, insektisida
c. besi tua, raksa, timbal
d. pupuk, insektisida, kadmium
12.    Efek rumah kaca adalah…
a.  pemanasan bumi yang diakibatkan banyaknya pembangunan rumah berbahan kaca.
b.              pemanasan bumi karena gas-gas tertentu dibumi memerangkap udara
c.              pemanasan bumi karena banyaknya pembakaran hutan dan asap kendaraan
d. pemanasan bumi akibat gas tertentu dibumi memerangkap panas
13.    Berikut ini dampak memanasan global kecuali …
a.  meningkatnya suhu bumi
b.  terjadinya hujan, angin dan badai
c.  mencairnya es di kutub
d.  rusaknya trumbu karang
14.    Bebarapa gas rumah kaca adalah….
a. CO dan CO2                 c. CO2 dan hidrogem
b. metana dan CO2                       d. metana dan O2
15.    Pembersihan tanah yang tercemar dengan menggunakan mikroorganisme adalah ….
a. remediasi                      c. bio remediasi
b. outsite                           d. insite

B.       URAIAN
Jawaban lengkap tiap soal skor 10
1.        Perhatikan data berikut
Padi, belalang, tikus, burung pipit, ayam, elang, ular dan pengurai
Dari data diatas buatlah skema jaring-jaring makanan!
2.        Dari soal No. 1, tuliskan semua rantai makanan yang terbentuk !
3.        Gambarkan tumbuhan lengkap dan tuliskan bagian-bagiannya !
4.        Jelaskan mengapa CFCs dan bahan bakar fosil sangat merusak lingkungan !
APA YANG KITA SEMAI HARI INI MAKA ITU YANG KITA TUAI ESOK HARI
 


Komentar

Postingan populer dari blog ini

LK Tahap Pengenalan Modul Suara Demokrasi " Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS "

Persiapan Penen Raya P5 4 Mei 2023

P5 KEARIFAN LOKAL PERTEMUAN 1